Prediksi Leicester City vs Tottenham Hotspur 22 Agustus 2015 by TigerBola.com
Prediksi Leicester City vs Tottenham Hotspur 22 Agustus 2015 – Leicester City dan Tottenham Hotspur akan menghadapi satu sama lain dalam melanjutkan Liga Primer Inggris matchday ke – 3 pada hari Sabtu, 22 Agustus 2015. Kedua kesebelasan pun akan bertemu di King Power Stadium, sehingga Leicester City sangat diuntungkan sebagai tim tuan rumah. Alhasil, Tottenham Hotspur tentu harus menyiapkan strategi serangan balik, guna meredam semangat Leicester City yang tak bisa dibendung sekarang ini.
Prediksi Bola Leicester City vs Tottenham Hotspur 22 Agustus 2015 – Alasan mengapa Leicester City kini tengah dalam kondisi bersemangat, ditengarai oleh hasil gemilang yang mereka capai di 2 laga sebelumnya. Dimulai dari laga pembuka kontra Sunderland, dimana Leicester City berhasil memperoleh 3 poin sempurna dengan menghantam Sunderland 3 – 0. Kemudian koleksi poin bertambah 3 lagi, setelah Leicester City mengalahkan West Ham United pekan lalu di laga tandang, dengan skor akhir 2 – 1.
Tottenham Hotspur pun harus siap sedia mengerahkan skuad terbaiknya, lantaran status mereka di akhir pekan ini adalah sebagai tim tamu. Ditambah lagi, mental Harry Kane dan kawan-kawan masih belum pulih sepenuhnya, sehingga sangat penting bagi Mauricio Pocchetino untuk mempraktekan strategi bertahan dan serangan balik, guna meredam serangan dari skuad Leicester City di kandang mereka sendiri.
Berbagai analisa perihal hasil pertandingan kali ini jelas sangat penting untuk dipertimbangkan. Oleh karena itu, tim TigerBola.com telah merangkum hasil dari 5 pertandingan terakhir antara Leicester City dan Tottenham Hotspur, sebagai bahan pertimbangan prediksi anda :
5 5 Laga Head To Head Leicester City vs Tottenham Hotspur :
- 21/03/15 Tottenham Hotspur FC 4 – 3 Leicester City FC
- 24/01/15 Tottenham Hotspur FC 1 – 2 Leicester City FC
- 26/12/14 Leicester City FC 1 – 2 Tottenham Hotspur FC
- 08/01/06 Leicester City FC 3 – 2 Tottenham Hotspur FC
- 22/02/04 Tottenham Hotspur FC 4 – 4 Leicester City FC
5 Laga Terakhir Leicester City :
- 08/08/15 Leicester City 4 – 2 Sunderland
- 01/08/15 Birmingham City 2 – 3 Leicester City
- 30/07/15 Rotherham United 1 – 2 Leicester City
- 29/07/15 Burton Albion 1 – 2 Leicester City
- 25/07/15 Mansfield Town 1 – 1 Leicester City
5 Laga Terakhir Tottenham Hotspur :
- 08/08/15 Manchester United 1 – 0 Tottenham Hotspur
- 05/08/15 Tottenham Hotspur 2 – 0 AC Milan
- 04/08/15 Real Madrid 2 – 0 Tottenham Hotspur
- 30/07/15 MLS All Star Team 2 – 1 Tottenham Hotspur
- 30/05/15 Sydney 0 – 1 Tottenham Hotspur
Prediksi Leicester City vs Tottenham Hotspur 22 Agustus 2015 by TigerBola.com
Leicester City 0 – 1 Tottenham Hotspur